Strategi Pemasaran TK Aisyiah Bustanul Athfal 15 Madiun

Ardhana Januar Mahardhani* -  Universitas Muhammadiyah Ponorogo, Indonesia

DOI : 10.24269/dpp.v9i2.4420

Abstrak

Penelitian mempunyai fokus dalam melihat strategi pemasaran yang dilakukan oleh TK Aisyiah Bustanul Athfal 15 Madiun. Peneliti menggunakan metode kualitatif dengan cara pengumpulan data adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Data yang berhasil dikumpulkan dalam penelitian ini kemudian dianalisis melalui metode interaktif agar mendapatkan data baik dan sesuai dengan fokus permasalahan. Hasil dalam penelitian ini diketahui bahwa peran kepala sekolah, guru, wali siswa, komite sekolah, dan yayasan Aisyiah sangat penting dalam menjaga eksistensi keberadaan TK Aisyiah Bustanul Athfal 15 Madiun, hal ini dikarenakan selain melalui media digital dan brosur, pemasaran lembaga pendidikan sangat bagus jika dapat dilakukan melalui orang perorang. Selain itu strategi yang dilakukan oleh TK Aisyiah Bustanul Athfal 15 Madiun dalam rangka menjaga eksistensinya adalah dengan: (1) Penguatan ciri khas sekolah, (2) Penyesuaian kurikulum pembelajaran, dan (3) Keberadaan fasilitas sarana dan prasarana

Abstract

The research has a focus on looking at the marketing strategy carried out by Aisyiah Bustanul Athfal 15 Madiun Kindergarten. Researchers used qualitative methods by means of data collection is observation, interviews, and documentation. The data that was collected in this study was then analyzed through interactive methods in order to get good data and in accordance with the focus of the problem. The results in this study note that the role of school principals, teachers, student guardians, school committees, and the Aisyiah foundation is very important in maintaining the existence of Aisyiah Bustanul Athfal 15 Madiun Kindergarten, this is because apart from digital media and brochures, marketing of educational institutions is very good if can be done individually. In addition, the strategies carried out by Aisyiah Bustanul Athfal 15 Madiun Kindergarten in order to maintain its existence are: (1) Strengthening school characteristics, (2) Adjusting the learning curriculum, and (3) Existence of facilities and infrastructure

Keywords
strategy, marketing, kindergarten
  1. Arifudin, I., Tarbiyah, F., Uin, K., Gunung, S., & Bandung, D. (2017). Integrasi Sains dan Agama serta Implikasinya terhadap Pendidikan Islam. Edukasia Islamika, 1, 161–180. http://e-journal.iainpekalongan.ac.id/index.php/edukasiaislamika/article/view/774
  2. Hakim, D., & Kholis, A. N. (2018). Analisis Kompetensi dalam Pembelajaran Mata Kuliah Alternatif Public Speaking di Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum Tahun 2017. Jurnal Pendidikan Islam, 1(2), 144–159. http://journal.unipdu.ac.id:8080/index.php/jpi/article/view/1022
  3. Khasanah, D. R. A. U., Pramudibyanto, H., & Widuroyekti, B. (2020). Pendidikan Dalam Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Sinestesia.
  4. Mahardhani, A. J. (2021). Pelayanan Publik Di Bidang Pendidikan Pada Pandemi Covid-19. Jurnal Ilmiah Manajemen Publik Dan Kebijakan Sosial, 5(2), 137–155. https://doi.org/10.25139/JMNEGARA.V5I2.3522
  5. Maresha, O. D. S. S. (2018). Keefektifan Permainan Kooperatif Dalam Meningkatkan Keterampilan Sosial Anak Pra Sekolah Di Tk Kemala Bhayangkari 81 Magelang. Intuisi : Jurnal Psikologi Ilmiah, 4(1), 44–51.
  6. Nasucha, J. A. (2019). PENDIDIKAN ISLAM FORMAL, INFORMAL, DAN NON FORMAL. https://doi.org/10.31219/OSF.IO/MXRYJ
  7. Nurmalitasari, F. (2015). Perkembangan Sosial Emosi pada Anak Usia Prasekolah. Buletin Psikologi, 23(2), 103–111. https://doi.org/10.22146/BPSI.10567
  8. Rahayu, M., & Wartini, A. (2015). INTEGRASI ANTARA AGAMA DAN SAINS DALAM PEMBELAJARAN PAUD. Marwah: Jurnal Perempuan, Agama Dan Jender, 14(1), 94–112. https://doi.org/10.24014/MARWAH.V14I1.2597
  9. Srihartini, Y., Pratami, M., Fakultas, L., Iai, T., Laa, N., & Bogor, R. (2021). Pembelajaran Pendidikan Anak Usia Dini Online di Era Pandemi Covid-19. In Tarbiatuna: Journal of Islamic Education Studies (Vol. 1, Issue 1). https://journal.laaroiba.ac.id/index.php/tarbiatuna/article/view/219
  10. Supardjo. (2016). Pengelolaan Pembelajaran Anak Berkebutuhan Khusus di Sekolah Dasar Penyeenggara Pendidikan Inklusif Sekolah Dasar Negeri III Giriwono Wonogiri. Universitas Muhammadiyah Surakarta.
  11. Syah, R. H. (2020). Dampak Covid-19 pada Pendidikan di Indonesia: Sekolah, Keterampilan, dan Proses Pembelajaran. SALAM: Jurnal Sosial Dan Budaya Syar-I, 7(5). https://doi.org/10.15408/sjsbs.v7i5.15314

Full Text:
Article Info
Submitted: 2021-12-06
Published: 2021-07-30
Section: Artikel
Article Statistics: