Penerapan Model Kooperatif Tipe Jigsaw pada Menulis Teks Berita Siswa Kelas VII B SMP Negeri 15 Muaro Jambi

Riduwan Riduwan* -  Jambi University, Indonesia
Eddy Pahar Harahap -  Jambi University, Indonesia
Ade Bayu Saputra -  Jambi University, Indonesia

DOI : 10.24269/dpp.v12i1.9611

Sulitnya siswa dalam memahami teks berita dianggap menjadi kendala dalam kegiatan pembelajaran terutama dalam penulisannya dan faktor kegiatan pembelajaran yang kurang efektif sehingga siswa menjadi pasif dan hanya bergantung pada guru. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan penerapan model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw dalam pembelajaran teks berita. Metode penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. Sumber data dalam penelitian ini adalah modul ajar, evaluasi, wawancara, observasi, dan dokumentasi, sedangkan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara, dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian modul ajar yang dibuat oleh guru memuat semua komponen modul ajar yang sesuai dengan kurikulum merdeka.  Selain itu, kegiatan pembelajaran telah terlaksana dengan baik sesuai dengan modul ajar dan langkah-langkah penerapan model kooperatif tipe jigsaw mulai dari pengelompokan siswa, pemberian materi, pemberian tanggung jawab, pengelompokan siswa dengan materi yang sama, presentasi siswa ke kelompok awal, guru merefleksi, mengevaluasi, dan menutup kegiatan pembelajaran sehingga menghasilkan kegiatan pembelajaran yang efisien.

Keywords
Kooperatif, teks berita, guru, siswa
  1. Aminah, S., Yanni, M. H., & Nurmalawati, N. (2023). Penulisan Kreatif dalam Karya Tulis Ilmiah. Kota Jambi: PT. Sonpedia Publishing Indonesia.
  2. Dedi Asmara. (2020). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA Siswa. Electoral Governance Jurnal Tata Kelola Pemilu Indonesia, 12(2), 6. https://talenta.usu.ac.id/politeia/article/view/3955.
  3. Djabba, R. (2020). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw dalam Meningkatkan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V SD Negeri 48 Parepare the Implementation of Cooperative Learning Model Jigsaw Type in Improving Students Science Learning Outcomes At Class V SD Negeri. Klasikal: Journal of Education, Language Teaching and Science, 2(1), 21–26.
  4. Eliyantii, Taufina, H. R. (2020). Pengembangan Bahan Ajar Keterampilan Menulis Narasi dengan Menggunakan Mind Mapping dalam Pembelajaran Tematik di sekolah Dasar. Jurnal BASICEDU, 4(4), 838–847.
  5. Fitri, N. (2023). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw terhadap Keterampilan Menulis Teks Resensi Siswa Kelas XI MAN 2 Kota Padang. Jurnal Motivasi Pendidikan dan Bahasa, 1(2), 01-11.
  6. Hadzami Salsabila, M. L. (2022). Variasi Model Pembelajaran pada Siswa di Sekolah Dasar. TARQIYATUNA: Jurnal Pendidikan Agama Islam dan Madrasah Ibtidaiyah, 1(2), 111–132. https://doi.org/10.36769/tarqiyatuna.v1i2.279.
  7. Hutasoit Febriyanti, E. (2022). Peningkatan Keterampilan Membeaca Teks Berita pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 2. Jurnal Syntax Fusion, 2(03), 454-460.
  8. Iskandar Rozie, F. F. (2020). Implementasi Model ASSURE untuk Mengembangkan Desain Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jurnal BASICEDU, 4(4), 1052–1065.
  9. Joeniarni Lestari, M. M. (2022). Penerapan Model Pembelajaran Jigsaw dengan Media Kartu Aksara untuk Meningkatkan Minat dan Hasil Belajar Keterampilan Menulis Aksara Jawa. Wyata Dharma: Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan, 10(1), 72–80.
  10. Jumriah. (2023). Kemampuan Siswa Kelas VIII SMP Islam Terpadu Wihdatul Ummah Kolaka dalam Menentukan Unsur-Unsur Teks Berita. Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 2(4), 1449–1460.
  11. Lestari Ling Dwi, Ekanara Bambang, P. E. (2021). Upaya Meningkatkan Kemampuan Kogniti Siswa Kelas XI SMAN 4 Kota Serang melalui Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw. Journal of Educational Development, 1(4), 641-649.
  12. Mahrani Annisa, A. (2023). Kemampuan Menulis Teks Berita Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Tanah Putih. Jurnal SAJAK, 2(3), 59-66.
  13. Putri, W., & Ratna, E. (2020). Korelasi Keterampilan Menyimak Teks Berita dengan Keterampilan Menulis Teks Berita. Pendidikan Bahasa Indonesia, 8(3), 461. https://doi.org/10.24036/108235-019883.
  14. Riswati, Alpusari, M., & Marhadi, H. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V SD Negeri 019 Sekeladia Tanah Putih. Jurnal Online Mahasiswa Fakultas Keguruan dan Pendidikan, 5(1), 1–12. https://jom.unri.ac.id/index.php/JOMFKIP/article/view/17661.
  15. Rokhayatun. (2023). Peningkatan Kemampuan Siswa dalam Menulis Berita dengan Model. Problem Based Learning dan Media Youtube. Jurnal P4I, 3(1), 1–23.
  16. Sanusi, A., Wijaya, H. A., Hudaya, P., & Saputra, A. B. (2023). Peningkatan Kompetensi Technological Pedagogical and Content Knowledge pada Guru melalui Pelatihan Media Berbasis Educational Technology. Al Khidmat: Jurnal Ilmiah Pengabdian Kepada Masyarakat, 6(2), 107–116. https://doi.org/10.15575/jak.v6i2.30464.
  17. Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Fan R&D (sutopo (ed.); 2nd ed.). Alfabeta.
  18. Sukirman. (2020). Tes Kemampuan Keterampilan Menulis dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia. Jurnal Konsepsi, 9(2), 72–80.
  19. Syahrizal, H., & Jailani, M. S. (2023). Jenis-Jenis Penelitian dalam Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif. Jurnal QOSIM : Jurnal Pendidikan, Sosial & Humaniora, 1(1), 13–23. https://doi.org/10.61104/jq.v1i1.49.
  20. Widarta Gusti Made Adi. (2020). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw untuk Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar Siswa. Indonesian Journal of Educational Develoment, 1(2), 131–141.

Full Text:
Article Info
Submitted: 2024-06-20
Published: 2024-06-24
Section: Artikel
Article Statistics: