Analisis Pelaksanaan Magang I Berbasis Lesson Study dalam Meningkatkan Kompetensi Pedagogi Mahasiswa PPKn FKIP Universitas PGRI Yogyakarta

Supri Hartanto* -  PPKn FKIP Universitas PGRI Yogyakarta, Indonesia

DOI : 10.24269/jpk.v4.n1.2019.pp65-77

Penelitian bertujuan  menganalisis  pelaksanaan praktek Magang I berbasis lesson study bagi peningkatan kompetensi pedagogi mahasiswa PPKn FKIP Universitas PGRI Yogyakarta. Subjek penelitian sebanyak 40 mahasiswa, 6 dosen pembimbing dan 1 kepala UPPL. Analisis data menggunakan deskriptif serta analisis tahapan lesson study yaitu plan, do dan see. Metode pengumpulan data dengan wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menghasilkan kesimpulan pelaksanaan praktek Magang I berbasis Lesson Study dapat meningkatkan kompetensi perencanaan pembelajaran selama tiga putaran yaitu putaran 1 ke 2 meningkat dari 86,03% menjadi 88,94%, sedangkan pada putaran 3 meningkat kembali menjadi 92,73%. Pada kompetensi pelaksanaan pembelajaran terjadi peningkatan dari putaran 1 ke 2 yaitu 83,60% naik menjadi 87,60% dan pada putaran ketiga meningkat kembali menjadi 91,15%. Peningkatan kompetensi tersebut didukung oleh (1) adanya mata kuliah prasyarat yang mendukung praktek Magang I; (2) pelaksanaan pembelajaran yang terbimbing dari tahap plan, do dan see; (3) terjadinya learning community pada mahasiswa dengan saling memberikan masukan kepada mahasiswa lainnya; (4) mahasiswa terus dituntut untuk melakukan inovasi pembelajaran; (5) adanya observer yang selalu mengevaluasi perkembangan perkembangan pembelajaran; serta (6) proses lesson study yang selalu melibatkan proses pembelajaran bersama

Implementation Analysis Magang 1 Based on Lesson Study in Improving Pedagogical Competencies of Students PPKn FKIP Universitas PGRI Yogyakarta. The study aims to analyze the implementation of lesson study based Magang I for improving pedagogical competence of PPKn students at FKIP University, PGRI Yogyakarta. The research subjects were 40 students, 6 supervisors and 1 UPPL head. Data analysis used descriptive as well as stage lesson study analysis, namely plan, do and see. Methods of collecting data with interviews, observation and documentation. The results of the study resulted in the conclusion that the Magang I based on Lesson Study could improve the competency of learning planning for three rounds, namely round 1 to 2 increased from 86.03% to 88.94%, while in round 3 it increased again to 92.73%. In the learning implementation competency there was an increase from round 1 to 2 which was 83.60%, up to 87.60% and in the third round it increased again to 91.15%. Increased competence is supported by (1) the existence of prerequisite courses that support Magang I; (2) implementation of guided learning from the plan, do and see stages; (3) the occurrence of learning community for students by giving input to other students; (4) students continue to be required to carry out learning innovations; (5) there are observers who always evaluate the development of learning; and (6) the lesson study process that always involves a shared learning process

Keywords
Lesson Study, Magang I, Pedagogi
  1. Ahmad Sudrajat. 2012. Kompetensi Pedagogi. (Online) (https://akhmadsudrajat.wordpress.com/2012/01/29/kompetensi-pedagogilk-guru, diunduh tangagal 8 Oktober 2018).
  2. Arifin dan Uli Agustina Gultom. 2016. Lesson Study: Peningkatan Kompetensi Pedagogik Mahasiswa Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) di SMP Kota Tarakan. (Online) (http:www.researchgate.net/publication/320047184_lesson_study_peningkatan_kompetensi_pedagogik_mahasiswa_praktik_pengalaman_lapangan_ppl_di_smp_kota_tarakan, , Diakses Tanggal 10 Oktober 2018).
  3. Basrowi dan Suwandi. 2008. Memahami Penelitian Kualitatif. Jakarta: Rineka Cipta.
  4. Dadan Rosana. 2007. Lesoon Study, Strategi Pengembangan Kompetensi Profesional Guru dan Peningkatan Kualitas Pembelajaran Melalui Pendekatan Kolaborasi. Makalah disampaikan pada Sosialisasi Kegiatan Lesson Study, Bantul, 22 Agustus 2007.
  5. Daryanto, dan Syaiful Karim. 2017. Pembelajaran Abad 21. Yogyakarta: Gava Media.
  6. E. Mulyasa. 2008. Standar Kompetensi dan Sertifiksi Guru. Bandung: Rosda.
  7. Elaine B. Johnson. 2009. Contextual Teaching dan Learning. Bandung: Mizan Learning Center.
  8. FPMIPA UPI. 2007. Lesson Study Sutu Strategi untuk Meningkatkan Keprofesionalan Pendidik. Bandung: FPMIPA UPI dan JICA.
  9. Gunawan Maryoto. 2007. Pengalaman Terapan Lesson Study. (Online) (http://myquran.org/forum/index.php/topic,33643.0.html, diunduh 8 Oktober 2015).
  10. Jimmy Sapoetra. 2017. Kompetensi Pedagogi. (Online).(https://pgsd.binus.ac.id/2017/12/31/kompetensi-pedagogik, diunduh tanggal 20 Oktober 2018)
  11. Lembaga Pengembangan Pembelajaran & Praktik Lapangan (LP3L). 2015. Mengapa PPL berubah Menjadi Magang. (Online). (http:www.//lp3l.unikama.ac.id/id/2015/05/09/mengapa-ppl-berubah-menjadi-magang/,diunduh tanggal 8 November 2018).
  12. Maman Abdurrahman. 2012. Model PPL Berbasis Lesson Study. (Online) (http://file.upi.edu/Direktori/FPBS/JUR._PEND._BAHASA_ARAB/196106181987031-MAMAN_ABDURAHMAN/MODEL_PPL_BERBASIS _LESSON_STUDY, diunduh tanggal 8 Agustus 2018).
  13. Sudarwan Danim dan Khairil. 2011. Profesi Kependidikan. Bandung: Alfabeta.
  14. Sudarwan Danim. 2002. Menjadi Peneliti Kualitatif. Bandung: Pustaka Setia.
  15. Sugiyono. 2009. Metodologi Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.
  16. Sujana dan Narasintawati. 2012. Lesson Study sebagai Alternatif Peningkatan Kompetensi Calon Guru di LPTK.. Jurnal Ilmu Pendidikan FKIP UNRAM, Vol. 20, No 1, Spetember 2012.
  17. Sukardi. 2004. Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.
  18. Sumar Hendayana, dkk. 2007. Lesson Study, Suatu Strategi untuk Meningkatkan Keprefosionalan Pendidik. Bandung : UPI Press.
  19. Sumardi Suryabrata. 2003. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Rajawali.
  20. Supardi, dkk. 2011. Profesi Keguruan, Berkompetensi dan Bersertifikat. Jakarta: Diadit Media.
  21. Suratsih. 2008. Penelitian Tindak Kelas. (Online) (http:www.ktiguru.org/ index.php/ptk-1, diunduh 8 Oktober 2015).
  22. Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005 Tenang Guru dan Dosen.
  23. Wina Sanjaya. 2006. Strategi Pembelajaran. Jakarta: Kencana.
  24. Zainal Asril. 2011. Micro Teaching. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Full Text:
Article Info
Submitted: 2019-01-28
Published: 2019-01-29
Section: Artikel
Article Statistics: