Pengaruh Harga dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Handphone Merek Vivo (Studi Kasus pada Ziola Aneka Jaya Kolaka)

Andry Stepahnie Titing -  Universitas Sembilanbelas November Kolaka, Indonesia
Sudarnice - -* -  Universitas Sembilanbelas November Kolaka
Evi Sriwahyuni -  Universitas Sembilanbelas November Kolaka, Indonesia

DOI : 10.24269/asset.v5i1.4817

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh harga dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian handphone merek vivo pada Ziola Aneka Jaya Kolaka.Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen pada Ziola Aneka Jaya Kolaka dan diambil sebanyak 55 responden dengan menggunakan sampling accidental, yaitu siapa saja yang secara kebetulan bertemu dengan peneliti yang diketahui menggunakan handphone merek vivo. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan teknik analisis PLS melalui software Smart PLS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Hal ini dibuktikan dengan  t-hitung atau t-statistik yaitu 2,843 lebih tinggi dari nilai t-tabel yaitu 1,298 dan kualitas produk juga berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian karena nilai t-hitung atau t-statistik yaitu 7,288 lebih tinggi dari nilai t-tabel yaitu 1,298. Maka variabel harga dan kualitas produk berpengarh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian sebesar 64%.

Kata Kunci: Harga, Kualitas produk, Keputusan Pembelian, Partial Least Square (PLS).

  1. Adi Setiadi. (2015). Pengaruh harga,Desain produk,dan Citra merek(Brand Image) Terhadap Keputusan pembelian pada produk Smarthphone Lenovo di Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial UIN Sultan Syarif Kasim Riau.
  2. Akrim Ashal Lubis. (2015). sebesar 0,332, sedangkan kualitas produk juga berpengaruh terhadap keputusan pembelian PT. Suara Barisan Hijau harian Orbit Medan dimana r. 16(02), 1–11.
  3. Amilia, S. (2017). Pengaruh Citra Merek , Harga , dan Kualitas Produk terhadap Keputusan Pembelian Handphone Merek Xiaomi di Kota Langsa. 6(1).
  4. Anwar, I., & Satrio, B. (2015). Pengaruh Harga dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Budhi Satrio Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen, 4(12).
  5. Arikunto. (2013). Prosedur penelitian:Suatu pendekatan peraktik.
  6. Assauri, S. (2015). Manajemen Pemasaran.
  7. Ayuni, S. dkk. (2014). Pengaruh kualitas produk,kualitas pelayanan, harga, lokasi fan store Atmosphere Terhadap keputusan pembelian pada safari cafe padang.
  8. Azwar, I. R. (2015). Dengan kemampuan kerja sebagai Variabel.
  9. Buchari, A. (2011). Manajemen Pemasaran Dan Pemasaran Jasa
  10. Buyung, S. (2016). Pengaruh Citra Merek,Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Produk Semen Tiga Roda Di Toko Lico. Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi, 16(4), 376–386.
  11. Cahyono, E. (2018). Pengaruh Citra Merek, Harga Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Handphone Merek Oppo Di Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta. Jbma, 5(1), 61–75.
  12. Dharmmesta, Basu Swastha dan Handoko, T. H. (2012). Analisis Perilaku Konsumen.
  13. Diana, I. M. (2017). pengaruh kualitas produk, kualitas pelayanan dan harga terhadap kepuasan konsumen studi kasus pada viola ladies boutique di yogyakarta.
  14. Ghozali, I.,& Latan, H. (2015). Partial Least Square Konsep Teknik dan Aplikasi Mengunakan Program SmartPLS.
  15. Gozali. (2011). Aplikasi Analisis Multifariat dengan program IBM SPSS.
  16. Harahap, D. A. (2015). Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian konsumen ponsel merek samsung. Jurnal Keuangan Dan Bisnis, 7(3), 227–242.
  17. Hari Purnama. (2016).Pengaruh Profitabilitas, Kebijakan Hutang, Kebijakan Deviden, Dan Keputusan Investasi Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Kasus Perusahaan Manufaktur Yang Go Publik di Bursa Efek Indonesia) Periode 2010 - 2014.
  18. Jilly Bernadette Mandey. (2013). Promosi, Distribusi, Harga Pengaruhnya terhadap Keputusan Pembelian Rokok Surya Promild
  19. Kotler, K. dan. (2014). Buku Prinsip Prinsip Pemasaran.
  20. Luthfia, W. E. (2012). Analisis pengaruh kualitas produk, kualitas layanan, dan harga terhadap keputusan pembelian pada Coffe Shop Kofisyop Tembalang. Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Layanan, Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Coffe Shop Kofisyop Tembalang.
  21. Magdalena, M., & Wilzarwan, W. (2020). Pengaruh Kualitas Produk dan Citra Merek terhadap Keputusan Pembelian Handphone Oppo pada Toko Max-Indo di Kota Padang. Jurnal Pundi, 3(3), 271. https://doi.org/10.31575/jp.v3i3.178
  22. Monalisa, L. (2015). Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Internasional Brand Image Serta Serta Dampaknya Terhadap Keputusan Pembalian (Studi pada Mahasiswa pembeli dan pengguna Laptop Lenovo di Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya). Jurnal Administrasi Bisnis S1 UniversitasBrawijaya,28(2),86469.http://administrasibisnis.studentjournal.ub.ac.id/index.php/jab/article/view/1156
  23. Peter dan Olson. (2013). 2013). Perilaku Konsumen dan Strategi Pemasaran.
  24. Pitaloka, A. dan. (2016). Pengaruh Kualitas Layanan dan harga terhadap minat beli jasa Go-Jek.
  25. Roisah, R., & Riana, D. (2016). Telaah Hubungan Citra Merek, Kualitas Produk Dan Keputusan Pembelian Konsumen. Jurnal Ecodemica: Jurnal Ekonomi, Manajemen,DanBisnis,4(1),100–107. http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/ecodemica/article/view/351
  26. sugiyono. (2012). Memahami Penelitian Kualitatif. Alfabeta.
  27. Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D.
  28. Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kualitatif , dan R&D Alfabeta.
  29. Supriyadi, S., Wiyani, W., & Nugraha, G. I. K. (2017). Pengaruh Kualitas Produk Dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian. Jurnal Bisnis Dan Manajemen, 4(1). https://doi.org/10.26905/jbm.v4i1.1714
  30. Tjipno, F. (2014). Pemasaran Jasa, prinsip pemasaran,penerapan dan penelitian.
  31. Weenas, J. R. S., Produk, K., Produk, K., Dan, P., Pelayanan, K., Ekonomi, F., & Manajemen, J. (2013). Harga, Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan, Promosi, Keputusan Pembelian.1(4), 607–618.
  32. Zulaicha, S., & Irawati, R. (2016). Pengaruh Produk Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Di Morning Bakery Batam. Inovbiz: Jurnal Inovasi Bisnis, 4(2), 123. https://doi.org/10.35314/inovbiz.v4i2.76

Full Text:
Article Info
Submitted: 2022-01-19
Published: 2022-07-24
Section: Articles
Article Statistics: