Bridal Shower in Yogyakarta: The Shifting of Meaning and the Shaping of Social Class

Irene Santika Vidiadari* -  Universitas Atma Jaya Yogyakarta, Indonesia
Rebekka Rismayanti -  Universitas Atma Jaya Yogyakarta, Indonesia

DOI : 10.24269/ars.v10i1.4044

Bridal shower, a modern ritual of Indonesia modern society, has as well been practiced by people living in Yogyakarta. The adopted “American bridal shower” had been the representation of high-class society for it emphasized on luxurious symbols. Now, the trend has spread to the middle-class and has become a part of pre-wedding events. Yet, although people have started making the bridal shower ritual, they seem to be reluctant to abandon the Javanese bridal showers.  This study finds that the bridal shower trend is shaped and maintained continuously by party planners, parallel with the growth of the trend in other big cities in Indonesia. Interestingly, among the middle-class society, an image of becoming a part of a higher social class is produced when they throw a bridal shower and publish the event on social media.  The findings of this research also indicate that the meaning and the values of bridal shower in Yogyakarta have shifted, which is believed to be the result of the misunderstanding of the very origin of the bridal shower

 

Bridal shower, sebuah ritual modern pada masyarakat Indonesia, juga dipraktikkan oleh masyarakat di Yogyakarta. Ritual ini mengadopsi praktik ritual ‘American bridal shower’ yang merupakan representasi dari kehidupan kelas atas dan ditunjukkan dengan menggunakan simbol kemewahan-tempat acara, dekorasi, akesoris, dan lainnya. Saat ini, praktiknya juga merambah kelas menengah. Acara ini menjadi bagian dari rangkaian acara menjelang pernikahan. Tulisan ini melihat bahwa tren bridal shower dibentuk dan dipelihara oleh penyedia jasa party planner. Seiring dengan berkembangnya ritual ini di kota besar lainnya- Jakarta, Bandung dan Surabaya. Bridal shower yang meriah merupakan simbol kemewahan. Bagi kelas menengah, citra untuk menjadi bagian dari kelas atas diproduksi melalui acara bridal shower dan mempublikasikannya melalui sosial media. Temuan penelitian ini menunjukkan adanya pergeseran makna dan nilai tentang bridal shower di Indonesia, yang dikarenakan adanya perbedaan pemahaman mengenai bridal shower di negara asalnya.

 

 

 

 

Keywords
Bridal shower, Lifestyle, social class, symbol
  1. Barker, C., & Jane, E. A. (2016). Cultural Studies: Theories and Practices. Sage.
  2. Eller, J. D. (2007). Introducing Anthropology of Religion. Culture to the Ultimate. Routledge.
  3. Febriana, M., Zuber, A., & Haryono, B. (2019). BRIDAL SHOWER PHENOMENON AMONG WOMEN IN SURAKARTA CITY (A Phenomenological Study on Consumptive Behavior due to Globalization Current). International Journal of Education and Social Science Research, 2(3).
  4. Fernandez, P. W. (2011). Komodifikasi Perempuan dalam Iklan Televisi. Jurnal Ilmu Komunikasi, 8(1), 60–80.
  5. Humaeni, A. (2015). Ritual, Kepercayaan Lokal dan Identitas Budaya Masyarakat Ciomas Banten. El Harakah, 17(2), 157–181. https://doi.org/https://doi.org/10.18860/el.v17i2.3343
  6. Ibrahim, I. S. (2011). Kamu Bergaya Maka Kamu Ada!: Masyarakat Pesolek dan Ladang Persemaian Gaya Hidup. In D. Chaney (Ed.), Lifestyle: Sebuah Pengantar Komprehensif. Jalasutra.
  7. Laili, A. (2018). Ketika Perayaan bridal shower Menjadi Berbeda dari yang Semestinya. https://mojok.co/auk/ulasan/pojokan/ ketika-perayaan-bridal-shower-menjadi-berbeda-dari-yang-semestinya/
  8. Marta, R. F. (2012). ESENSI DAN PEMETAAN TEORETISASI MEDIA KOMUNIKASI DALAM PERSPEKTIF KARL MARX. Jurnal Bricolage, 2(2), 117–123.
  9. Montemurro, B. (2006). Something Old, Something Bold: Bridal Showers and Bachelorette Parties. Rutgers University Press.
  10. Montemurro, Beth. (2002). “You Go ’Cause You Have to”: The Bridal Shower as a Ritual of Obligation. Symbolic Interaction, 25(1), 67–92.
  11. Mosco, V. (2009). The political economy of communication. In The Political Economy of Communication. https://doi.org/10.4135/9781446279946
  12. Njonjo, N. (2013). Socializing Women into Marital Responsibilities: The Emerging Phenomena of Bachelorrete Parties Among Educated Young Women in Nairobi. University of Nairobi.
  13. Rook, D. W. (1985). The Ritual Dimension of Consumer Behaviour. Journal of Consumer Research, 12(3), 251–264.
  14. Rustandi, R. (2018). Analisis Wacana Kritis Komodifikasi Daí dalam Program Televisi. Communicatus, 2(2), 197–222.
  15. Salbiah, N. A. (2018). Tren di Kalangan Milenial Ciptakan Kado Manis dengan Bridal shower. https://www.jawapos.com/lifestyle/26/08/2018/tren-di-kalangan-milenial-ciptakan-kado-manis-dengan-bridal-shower/
  16. Schiffman, L. G., & Wisenbilt, J. L. (2015). Consumer Behavior. Pearson Education Limited.
  17. Servadio, L. (2018). Consumer Rituals:Etnographic Explorations of Wine Rituals with Families and Friends. Stockholm University.
  18. Storey, J. (2018). Cultural Theory and Popular Culture: An Introduction (8th ed). Routledge.
  19. Syahputra, I. (2016). Agama di Era Media: Kode Religius dalam Industri Televisi Indonesia. Esensia, 17(1), 125–138.
  20. Widyastuti, D. A. R. (2011). Komodifikasi Upacara Religi Dalam Pemasaran Pariwisata ,. Jurnal Komunikasi, 1(2), 197–208.
  21. Yusuf, M. F. (2016). KOMODIFIKASI: CERMIN RETAK AGAMA DI TELEVISI: PERSPEKTIF EKONOMI POLITIK MEDIA. INJECT: Interdisciplinary Journal of Communication, 1(1), 25–42.
  22. Zulfebriges. (2003). Teori Media Marxist: Sebuah Pengantar. Jurnal Mediator, 4(2), 79–90.

Full Text:
Article Info
Submitted: 2021-07-19
Published: 2022-02-15
Section: Artikel
Article Statistics: